
Kematian Adalah Kejadian Besar Dalam hidup Kita Yang Melenyapkan Segalanya.
Menorehkan Luka Dihati Mereka Yang Kita Tinggalkan.
Mengakhiri Cerita Dengan Paksa Walau Tanpa Ending.
Takperduli Siapa Kita,Takmembuat Kita Lepas Dari Itu.
Ketika Jasat Terbujur Kaku,Menuju Tidur Keabadian.
Yang Menjadikan Kita,Roh Penasaran Yang Taktau Kenapa Manusia Hidup Jika Hanya Untuk Mati.
Kereta Kematian Menghantarkan Kita,Diiringi Nyanyian Air Mata.
Masuklah Kita Diruang Penyiksaan Yang Gelap Dan Sunyi.
Malaikatpun Turun Dari Singgasananya Hanya Untuk Mengadili Kita.
Disana Kita Baru Sadar,Atas Segala Kesalahan.
Disana Pula Dimana Cinta Yang Dipuja-Puja Semua Orang Dipaksa Menghilang.
Hingga Akhirnya Kita Tahu Bahwa Racun Kehidupanlah Yang Membuat Kita Berada Disini.
Dalam Kehampaan Itu Kita Hanya Dapat Menunggu Pengadilan Akhir Dimulai.
Disanalah Jawaban Atas Hidup Kita.

0 komentar:
Posting Komentar